Pendaftaran Dan Persyaratan SMA Terbuka (SMATER) & Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM)

   WAKTU PENDAFTARAN
 
1.Waktu Pendaftaran SMA Terbuka (SMATER) Bulan Juli Sd 15 Agustus setiap Tahun Pelajaran.
2. Waktu Pendaftaran Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM)/ Pendidikan Kesetaraan, Paket A (SD), Paket B (SMP) dan Paket C (SMA) setiap waktu.

  PERSYARATAN PENDAFTARAN 

1. Fotokopi Ijazah terakhir (5 lembar)
2. Fotokopi Kartu Keluarga (5 lembar)
3. Fotokopi Akte Kelahiran (5 lembar)
4. Fotokopi KTP (Bagi yang sudah memiliki)
5. SKTM yang masih berlaku bagi yang tidak mampu (Harus Asli)
6. Kirimkan berkas ke kantor PKBM Faaza. Dengan cara datang langsung atau kirim berkas melalui jasa pengiriman

Alamat : Jl Pendidikan RT 02 RW 03 (SMA TERBUKA CINANGKA) Kp Bulak Kel. Cinangka Kec. Sawangan Kota Depok Prov. Jawa Barat

Nama penerima: Kurnia Rahman (SMA TERBUKA/ PKBM FAAZA)

~~~~~~~

Informasi lebih lanjut :
Kurnia Rahman, M.Si
📱 0812 1391 9600

0 comments:

Posting Komentar